
Bertempat di Aula Dinas Kesehatan Kota Banjar diadakan kegiatan Focus Group Discussion ( FGD ) terkait upaya peningkatan cakupan Vaksinasi Covid -19 pada usia lanjut ( Lansia ).
Seluruh Penyuluh Kesehatan Masyarakat Puskesmas se – Kota Banjar hadir dalam kegiatan tersebut. Ini merupakan rangkaian dalam Gebyar Vaksinasi Covid -19 Lansia di Kota Banjar
Klik Photo kegiatan lainnya di FLICKR